"Selain perkenalan pengurus baru, pada pertemuan ini juga membahas program kegiatan yang akan dilaksanakan pada tahun 2023.
"Ia juga mengatakan bahwa secara keseluruhan kita menutup tahun 2022 dengan sukses, hal ini terlihat dari beberapa prestasi yang ditorehkan selama tahun...